Kualifikasi pendidikan yang berlaku di seleksi CPNS 2021

Kualifikasi pendidikan yang berlaku di seleksi CPNS !

1. Apakah lulusan S1 bisa mendaftar untuk formasi D3 ?

jawaban : Tidak bisa !

(hal ini berkaitan dengan golongan  ASN yang kalian lamar, untuk s1 masuk golongan 3A, dan berbeda dengan formasi D3)

2. Apakah latar belakang pendidikan Sarjana Hukum Islam, dengan gelar S.H. dapat melamar formasi S1 ilmu hukum/hukum (contoh formasi Hakim, jaksa, analisa perkara peradilan ?

jawaban : jika yang di mint ilmu hukum/ hukum maka tidak bisa !

bukan gelar yang akan dilihat tapi :

a. bidang studi yang terdaftar di Sivil ataupun Izasah

b. mata kuliah kalian pada transkrip itu bidang studi yang berbeda dengan kualifikasi yang di persyaratkan (menggunakan system merried)

3. Apakah sarjana manajemen bisa mendaftar untuk formasi sarjana Ekonomi :

jawaban : tentatif (boleh di makesure ke istansi yang di tuju ) karena ada beberapa istansi yang mengkategorikan general dan ke spesifik, contoh yang dimaksud sarjana ekonomi ( Ilmu ekonomi, ekonomi pembangunan, akuntansi, manajemen,)


4. apakah lulusan DIV bisa mendaftar untuk formasi s1,

jawaban : tidak bisa jika tidak di persyaratkan DIV atau s1,

karena DiV ini adalah ilmu terapan, yang kadang disesuaikan dengan formasi yang tersedia,  kalau di persyaratkan dapat di lamar oleh DIV atau s1 maka boleh


5. Formasi s2, s1 tidak linier dengan s2,

contoh s1 teknik sipil, s2 Manajemen

jawaban : jika di persyaratkan harus linier, maka tidak bisa dilamar oleh lulusan yang tidak linier (makesure kembali ke sitansi yang dituju)

6. Apakah lulusan guru bahasa inggris bisa melamar untuk formasi sastra inggris (contoh diplomat kemenlu )

Jawaban : TIdak bisa

7. apakah ada formasi yang bisa dilamar dari berbagai bidang ?

jawaban : ada, untuk formasi formasi yang tidak memerlukan keahlian khusus yang bisa dikerjakan oleh lulusan apapun 

Saran :

Jangan termakan ambisi untuk apply suatu formasi jika kualifikasi kita tidak terpenuhi,