PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) PADA SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL BADAN INTELIJEN NEGARA TAHUN ANGGARAN 2024
Source : bin.go.id
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI KOMPETENSI DASAR (SKD) PADA SELEKSI PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL BADAN INTELIJEN NEGARA TAHUN ANGGARAN 2024
1. Dasar.
a. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 321 Tahun 2024 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan Pegawai Negeri Sipil Tahun Anggaran 2024;
b. Surat Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor: 8310/B-KS.04.02/SD/K/2024 tanggal 13 November 2024 perihal Penyampaian Hasil SKD CPNS TA. 2024.
2. Sehubungan dasar di atas, dengan ini diumumkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) pada Seleksi Penerimaan CPNS BIN TA. 2024 sebagaimana terlampir. Adapun kriteria hasil SKD sebagai berikut: